Pasang Iklan

Breaking News

11 Artis Cilik yang Dulu Menemani Masa Kecil Kita di Layar Kaca. Nggak Kerasa Udah pada Gede Aja


Menonton TV menjadi salah satu hiburan kita dulu. Selain kartun, serial anak-anak atau sinetron 2000-an jadi teman mengerjakan PR atau sekadar makan malam. Masih ingat nggak serial apa saja yang kamu tonton dulu?  Bagi yang sudah sedikit agak lupa, kali ini Hipwee Hiburan akan mengajak kamu untuk bernostalgia. Tapi bukan sinetron atau serialnya yang kali ini akan diulas, melainkan artis-artisnya. Sama seperti kamu yang kian bertambah usia, mereka sekarang juga sudah pada dewasa. Berikut 11 di antaranya yang bikin pangling!

1. Masih ingat serial Lorong Waktu? Kalau kamu masih ingat tentu familiar dong dengan sosok di bawah ini. Yap, Zidan!

2. Ngomongin Zidan nggak lengkap tanpa temannya, Kipli. Sekarang dia sudah jadi mahasiswa Universitas Indonesaia, Guys!


3. Artis cilik yang dulu sempet bikin gemesh karena tingkahnya, sudah beranjak remaja. “Maapin Aim, Ya Allah!”

4. Kamu yang suka bola pasti pernah nonton serial Ronaldowati dong? Sekarang dia sudah nggak pantes main bola lagi, sebab lebih cocok jadi model

5. Inilah tampilan rekan satu tim Ronaldowati yang dulu punya kemampuan berlari sangat cepat. Tikitikitikitieew~

6. Masih ingat Umay Shahab pesinetron yang juga jadi presenter? Sekarang dia ganteng banget, Cuy!

7. Nggak bisa dimungkiri kalau serial My Heart dulu hits banget. Nah, ini nih penampilan Farel sekarang~

8. Farel dulu suka sama cewek ini juga selain sama Rachel (Yuki Kato). Dulu sering dipanggil Peri Kecil 😀

9. Ada yang masih ingat si Entong? Anak Betawi yang baik hati ini sekarang ganteng dan keren

10. Kalau yang ini belum terlalu lama ada dalam ingatan kita. Tapi tokohnya sangat unik dan dia punya jargon, “Kata bapak Tebee…”

11. Yang ini mungkin bukan pesinetron, tapi dia sempat jadi buah bibir karena keimutannya dalam sebuah iklan. Ingat?


Mungkin kalau Joshua, Sherina, Tasya, Yuki Kato sudah sering kamu lihat di TV, tapi mereka sudah lama nggak terlihat. Itulah beberapa artis cilik yang sudah lama nggak kita saksikan di layar kaca. Beberapa di antaranya masih bisa dikenali, bedanya sekarang mereka terlihat lebih cantik dan ganteng. Perubahan yang dialami mereka seharusnya jadi pengingat juga bahwa usiamu sudah nggak lagi muda~ 😀

Sumber :
https://www.hipwee.com/hiburan/11-artis-cilik-yang-dulu-menemani-masa-kecil-kita-di-layar-kaca-nggak-kerasa-udah-pada-gede-aja/?utm_source=dable

No comments